Jumat, 18 November 2011

Cara Membuat Semua Link Terbuka di Tab / Jendela Baru

Dengan menggunakan script yang sangat sederhana maka semua  link yang ada dalam blog Anda akan terbuka dalam tab / jendela baru secara otomatis. dan untuk contohnya bisa klik disini.
Baiklah langsung saja berikut cara membuat link terbuka dalam tab baru:

1. Masuk ke DASHBOARD> DESAIN> EDIT HTML untuk membuka editor template.
2. Gunakan cara pintas keyboard ctrl + F untuk menemukan <head> dan segera setelah itu, tambahkan kode dibawah ini


NB: Pilih salah satu dari script diatas. apakah anda akan menggunakan yang sebelah kiri atau kanan. Tetapi jika Anda ingin menggunakan keduanya juga bisa, tapi tulisan "atau" harus Anda hapus.

3. Simpan template dan semua link di blog Anda sekarang akan terbuka di tab baru atau jendela.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar